Materi & Contoh Soal PPPK 2024, Pengawas Farmasi dan Makanan Terampil.

Materi Kompetensi
Materi Pengetahuan Umum:
- Peraturan perundang-undangan di bidang pengawasan obat dan makanan
- Sistem manajemen mutu Badan POM
- Komunikasi risiko bidang obat dan makanan
- Sistem informasi dan teknologi
- Skrining kelengkapan dokumen pra registrasi dan registrasi obat yang tidak memerlukan data uji klinik
- Penilaian dokumen registrasi obat tingkat dasar
- Kegiatan penilaian obat tradisional, suplemen kesehatan dan obat kuasi tingkat dasar
- Kegiatan verifikasi produk kosmetik tingkat dasar
- Penilaian terhadap berkas permohonan pendaftaran pangan olahan tingkat dasar
- Pemeriksaan sarana produksi tingkat dasar
- Pengambilan contoh
- Pengawasan periklanan dan promosi setelah beredar
- Pengawasan penandaan obat dan makanan
- Analisa / evaluasi permohonan Surat Keterangan Impor / Ekspor / API-PI / IPB2 Obat dan Makanan atau Analisa Hasil Pengawasan Narkotik, Psikotropik dan Prekursor
- Pemeriksaan penerapan farmakovigilans di industri farmasi atau pihak lain yang ditunjuk oleh industri farmasi untuk melaksanakan farmakovigilans tingkat dasar
- Penyidikan Tindak Pidana di bidang Obat dan Makanan
- Pengujian secara Kromatografi Kompleks
- Pengujian secara Spektrofotometri Kompleks
- Pengujian secara Disolusi Kompleks
- Kalibrasi
- Pengujian dengan Prinsip Reaksi Antigen Antibodi
- Pengujian Berbasis DNA
- Pengujian Antimikroba / Efektifitas Pengawet
- Pengujian secara In Vivo
- Pengujian Kualitatif / Kuantitatif Mikroba Spesifik
- Riset dan Kajian di Bidang Obat dan Makanan Tingkat Dasar
- Rancangan Materi Penyuluhan / Produk Komunikasi, Informasi dan Edukasi (KIE)
- Kegiatan penyuluhan / KIE (Komunikasi, Informasi, dan Edukasi) tingkat dasar
- Pengumpulan data dalam rangka menyusun perencanaan pengawasan obat dan makanan
- Rancangan Petunjuk Pelaksanaan (juklak) / Petunjuk Teknis (juknis)
- Pengumpulan data untuk menyusun peraturan / standar / pedoman dan code of practice / kajian.
Contoh Soal dan Pembahasan
PERHATIAN!
Berikut ini video mengenai contoh soal, kisi-kisi dan pembahasan Pengawas Farmasi dan Makanan Terampil.
Uraian Tugas dan Tanggung Jawab
Uraian kegiatan atau uraian tugas Jabatan Pengawas Farmasi Dan Makanan Terampil sesuai dengan jenjang jabatannya masing-masing, ditetapkan dalam butir kegiatan.
Berikut 9 butir kegiatan / uraian tugas jabatan Pengawas Farmasi dan Makanan Terampil, antara lain:
- menginventarisasi bahan data untuk pelaksanaan pengawasan periklanan dan promosi obat dan makanan;
- menginventarisasi bahan data untuk melaksanakan pemeriksaan kemasan dan penandaan obat dan makanan;
- menginventarisasi bahan dalam penelusuran kasus;
- menginventarisasi laporan distribusi dan produksi Obat, Obat Tradisional, Kosmetika, Suplemen Kesehatan;
- menginventarisasi dan mengidentifikasi data/bahan/materi/hasil pemantauan di bidang farmasi dan makanan/produk tembakau;
- mengumpulkan dan menginventarisasi bahan/literatur untuk menentukan jenis/metode pengujian;
- membuat dan menguji baku pembanding;
- mengelola sampel untuk pengujian laboratorium; dan
- melakukan penyiapan sarana dan prasarana laboratorium tingkat kesulitan I;
- Advertisement -
Cek Juga Ini!
Materi Kompetensi Teknis
Source: Google
Average rating 0 / 5. Vote count: 0