• TrendingNew
  • HotSNew
  • Home
  • Berita
  • Edukasi
  • Games
  • Handphone
  • Laptop
  • Movies
  • Teknologi

© 2025 - All Right Reserved. ProNtt.com - Made With ♥ by Eleanor Amora in Asotan, Oemanu, Biboki Anleu - TTU - NTT.

  • Anime
  • Berita
  • Edukasi
  • Games
  • Handphone
  • Laptop
  • Movies
  • Teknologi
  • Lainya
    • Adsense
    • Administrasi Desa
    • Nomor Kode Pos
    • Profil
    • Sejarah
    • Web Hosting
    • Wordpress
  • NETWORKNew
    • ProNtt.com Global
    • ProNtt.com Apps
    • LokerNtt.com
Jumat, 18 Juli 2025
ProNtt.com
No Result
View All Result
English
ProNtt.com
No Result
View All Result
English
ProNtt.com
No Result
View All Result
  • #Berita
  • #Internet
  • #Asuransi
  • #Crypto
  • #Games
  • #Handphone
  • #Info Desa
  • #Info Kampus
  • #Edukasi
  • #Laptop
  • #Penghasil Uang
  • #Movies
  • #Nusa Tenggara Timur
  • #Regional
  • #Wordpress
Home Games

Spesifikasi PC untuk Game Scarred, Horor Game Nuansa Asia!

Arnando Baretho Redaksi by: Arnando Baretho
5 Mei 2025
Waktu Baca: 3 menit
4.3k 43
A A
0
Spesifikasi PC untuk Game Scarred

Spesifikasi PC untuk Game Scarred

4.6k
Dibagikan
15.9k
Dilihat
ShareTwittPinWA
  • Spesifikasi PC untuk Game Scarred 2025
    • Spesifikasi Minimum
    • Spesifikasi Rekomendasi

Spesifikasi PC untuk Game Scarred, Horor Game Nuansa Asia! – Prontt.com, Genre horror memang memiliki tempat tersendiri di kalangan para penggemar. Meskipun tidak semua menyukainya, nyatanya telah banyak game-game baik indie maupun AAA yang sukses dipasaran meskipun mengambil tema ini.

 

Spesifikasi PC untuk Game Scarred
Spesifikasi PC untuk Game Scarred

Kali ini, datang dari studio game negeri tetangga, KOEX Studio developer asal Singapura, dengean cukup mengesankan merilis sebuah game horror psychology terbaru yang berjudul SCARRED. Yang menariknya, game ini dikerjakan oleh solo developer, Choo Bin Yong, yang sebelumnya telah menelurkan beberapa karyanya seperti Noosphere dan Seduction

 

Spesifikasi PC untuk Game Scarred 2025

YouTube video

Berikut spesifikasi lengkap untuk memainkan game Scarred:

BacaJuga:

5+ Counter Arlott Terbaik, Rekomendasi Hero Mobile Legends Terbaru

Spesifikasi PC Game Mafia The Old Country, Kisah Petualangan Enzo Favara

Spesifikasi PC Game Rematch, Rekomendasi Game Sepak Bola 5v5

100+ Kode Cheats Red Dead Redemption 2 PC Terbaru

Spesifikasi Minimum

  • OS: Windows 10 64-bit
  • Processor: Intel Core i7-6700K or AMD Ryzen 5 2600X
  • Memory: 16 GB RAM
  • Graphics: Intel ARC A580, NVIDIA GeForce GTX 1660 or AMD Radeon RX Vega 56
  • DirectX: Version 12
  • Storage: 35 GB available space

 

Spesifikasi Rekomendasi

  • OS: Windows 10/11 64-bit
  • Processor: Intel Core i7-6700K or AMD Ryzen 5 2600X
  • Memory: 16 GB RAM
  • Graphics: Intel ARC A580, NVIDIA GeForce GTX 1660 or AMD Radeon RX Vega 56
  • DirectX: Version 12
  • Storage: 35 MB available space

 

Scarred adalah salah satu game indie yang memberikan nuansa baru pada genre horror psycological. Terlepas dari pembuatan game ini yang hanya melibatkan satu orang developer, game ini memiliki kualitas dalam beberapa aspek seperti narasi cerita dan juga visualnya.

Baca Juga:  Profil GTA VI, Mengenal Karekter Lengkap Game ini!

Game ini datang dari studio KOEX Studio developer asal Singapura, yang menghadirkan nuansa horror psychology. Dalam game ini pemain akan masuk ke dalam kisah horror yang gelap dan juga misterius.

Pemain akan berperan sebagai seorang pelajar bernama Alan, yang tiba-tiba tersadar dalam sebuah Gedung sekolah yang misterius. Menyadari dirinya berada dalam dunia lain, Alan mencoba menelusuri jalan keluar sambil berusaha memecahkan misteri hilangnya teman-teman di sekolah itu.

 

Scarred bukanlah hanya sekadar game horror biasa. Ia lebih merupakan perpaduan antara elemen horor dan juga genre detektif. Kalian harus mencari petunjuk atas beberapa kasus hilangnya teman-teman sekolah, sambil mencari cara untuk menemukan ingatan Anda sendiri untuk keluar dari dunia kegelapan.

 

Game ini memadukan suasana horror yang menegangkan dengan momen-momen spooky dan juga jumpscare yang dapat membuat kalian sering kali terkejut. Yang membuat game ini semakin menarik adalah unsur misteri dan teka-tekinya. Dalam game ini Anda akan lebih banyak melakukan observasi dan puzzle solving.

SCARRED membawa kita ke dalam kisah horror yang gelap dan misterius. Dalam game ini Anda akan berperan sebagai seorang pelajar bernama Alan, yang tiba-tiba tersadar dalam sebuah Gedung sekolah yang misterius. Menyadari dirinya berada dalam dunia lain, Alan mencoba menelusuri jalan keluar sambil berusaha memecahkan misteri hilangnya teman-teman di sekolah itu.

Game ini memadukan suasana horor yang menegangkan dengan momen-momen spooky dan jumpscare yang dapat membuat bulu kuduk Anda berdiri. Anda akan menghadapi dunia yang aneh, berhadapan dengan hantu yang menyimpan petunjuk-petunjuk penting. Setiap tindakan Anda dalam mengumpulkan bukti akan membawa Anda lebih dekat pada jawaban yang Anda cari.

Dalam game ini, Anda akan sering menemui teka-teka atau puzzle yang harus dipecahkan, sambil mencari petunjuk dengan kondisi lingkungan dan karakter yang berbeda-beda. Karakter Anda nantinya akan  dilengkapi sebuah bola basket yang fungsinya bisa dikatakan sebagai senjata Anda. Bayangkan menghadapi hantu kuntilanak dengan sebuah bola basket? Hal ini tentu saja cukup membuat ketegangan yang ditimbulkan dari game ini cukup menjadi-jadi.

Baca Juga:  Spesifikasi PC Game Rematch, Rekomendasi Game Sepak Bola 5v5

Yang membuat game ini semakin menarik adalah unsur misteri dan teka-tekinya. Dalam game ini Anda akan lebih banyak melakukan observasi dan puzzle solving. Anda harus mengumpulkan bukti-bukti dan mengurai petunjuk-petunjuk untuk mengungkap sebuah kasus, atau menyelesaikan puzzle. Menariknya, karena berada pada lingkungan sekolah, beberapa puzzle mengambil teka-teki yang berkaitan degnan matematika atau pelajaran-pelajaran sekolah lainnya.

Namun, jangan berpikir bahwa ini hanya sebuah game horror biasa. Karma menambahkan elemen horor yang menegangkan. Karakter utama Anda, yang dihantui oleh misteri masa lalunya, menghadapi momen-momen jumpscare yang membuat ketegangan semakin terasa. Kombinasi suasana misterius dan ambiance yang mencekam menjadikan permainan ini menarik dan memancing adrenalin Anda.

Secara kualitas visual, Scarred nampaknya memang belum memberikan sajian graphic yang membuat terkesan. Namun, vibes enviromnetnya cukup membuat bulu roma anda merinding. Ruang-ruang yang gelap, hantu-hantu yang muncul secara tiba-tiba memang dapat memberikan aroma ketakutan. Meskipun begitu, game ini dengan menggunakan Unreal Engine, untuk ukuran game indie ia dapat adegan cinematic yang cukup detail. Setting yang gelap dan mencekam menciptakan suasana yang memikat, seolah Anda benar-benar berada di dunianya. Anda akan merasakan ketegangan dan ketidakpastian setiap kali memeriksa setiap sudut ruangan, seolah Anda sendiri yang berada di sana.

Bercak darah, hantu yang menyeramkan, dunia yang aneh, dan monster yang berkeliaran mengincar Anda divisualisasikan dengan sangat baik, memberikan nuansa gory yang sesuai dengan tema horor. Sayangnya, untuk performa pada PC yang kami gunakan, game ini nampaknya masih membutuhkan optimalisasi. Kualitas visual yang terasa biasa saja meskipun kami menggunakan settingan graphic tertinggi, namun hal itu malah kadang membuat game ini terasa berat dijalankan.(***)

Baca Juga:  Spesifikasi PC Game Dynasty Warriors Origins

 

Topik: Game HorrorKOEX StudioScarredSpesifikasi PCThe Iterative Collective
Dibagikan1844Tweet1153Pin417Send
Sebelumnya

Spesifikasi PC untuk Game Virtual Girl @ World’s End

Selanjutnya

Jadwal Rilis Video Games Bulan Ini, PC Games Terbaru

Arnando Baretho

Arnando Baretho

Artikel Terkait Lainya:

Spesifikasi PC Game Rune Factory Guardians of Azuma - Prontt.com

Spesifikasi PC Game Rune Factory Guardians of Azuma

Redaksi by: Unu Naek
8 Juni 2025
0
15.9k

Spesifikasi PC Game Rune Factory Guardians of Azuma - Prontt.com, Marvelous akan merilis game terbarunya dengan bantuan XSEED Games, Marvelous...

Game Simulasi Kehidupan Terbaik, Rekomendasi Terbaru

10+ Game Simulasi Kehidupan Terbaik, Rekomendasi Terbaru!

Redaksi by: Unu Naek
18 Mei 2025
0
15.9k

10+ Game Simulasi Kehidupan Terbaik, Rekomendasi Terbaru! - Prontt.com , Game bergenre simulasi hingga kini masih menjadi pilihan game yang cukup...

Profil GTA VI, Mengenal Karekter Lengkap Game ini! - Prontt.com

Profil GTA VI, Mengenal Karekter Lengkap Game ini!

Redaksi by: Unu Naek
13 Mei 2025
0
15.9k

Profil GTA VI, Mengenal Karekter Lengkap Game ini! - Prontt.com, Rockstar Games akhirnya merilis trailer kedua dari game yang paling dinanti:...

Hero Counter Jawhead Terbaik di Mobile Legends

5+ Hero Counter Jawhead Terbaik di Mobile Legends

Redaksi by: Arnando Baretho
22 Mei 2025
0
15.9k

5+ Hero Counter Jawhead Terbaik di Mobile Legends Terbaru - Prontt.com, Jawhead merupakan salah satu hero Fighter yang mudah untuk digunakan...

Load More
Selanjutnya
Jadwal Rilis Games Bulan Ini, Video Games Terbaru

Jadwal Rilis Video Games Bulan Ini, PC Games Terbaru

ProNtt Latest

Kurs Dollar ke Rupiah Hari Ini

Kurs Dollar ke Rupiah Hari Ini: Jumat 18 Juli 2025

Redaksi by: Unu Naek
28 September 2024
0
15.9k

Dinilai Ingkar Janji, Massa Aksi Ancam Gelar Demo Besar-Besaran di Kantor Gubernur NTT

Dinilai Ingkar Janji, Massa Aksi Ancam Gelar Demo Besar-Besaran di Kantor Gubernur NTT

Redaksi by: Unu Naek
14 Juli 2025
0
16k

Tour de EnTeTe Promosikan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif melalui Ajang Balap Sepeda Internasional

Tour de EnTeTe Promosikan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif melalui Ajang Balap Sepeda Internasional

Redaksi by: Unu Naek
14 Juli 2025
0
15.9k

Gubernur NTT Emanuel Melkiades Laka Lena, Pimpin Rapat Bahas Pendanaan Green Climate Fund (GCF)

Gubernur NTT Emanuel Melkiades Laka Lena, Pimpin Rapat Bahas Pendanaan Green Climate Fund (GCF)

Redaksi by: Unu Naek
14 Juli 2025
0
15.9k

PopulerHari Ini!

  • Jadwal Pelajaran SD Tahun Ajaran Baru Kurikulum Merdeka

    Jadwal Pelajaran SD Tahun Ajaran 2025/2026 Kurikulum Merdeka

    4694 Dibagikan
    Dibagikan 1878 Tweet 1173
  • PROTA & PROMES Kelas 2 SD Kurikulum Merdeka Terbaru 2025

    4650 Dibagikan
    Dibagikan 1859 Tweet 1162
  • Download Modul Ajar PAI & BP SD Kelas 1-6 Kurikulum Merdeka

    4657 Dibagikan
    Dibagikan 1862 Tweet 1164
  • Download Modul Ajar Agama Kristen SD Kelas 1-6 Kurikulum Merdeka

    4680 Dibagikan
    Dibagikan 1871 Tweet 1170
  • PROTA & PROMES Kelas 5 SD Kurikulum Merdeka Terbaru 2025

    4639 Dibagikan
    Dibagikan 1855 Tweet 1160
  • Contoh Format KSP (Kurikulum Satuan Pendidikan) SD

    4635 Dibagikan
    Dibagikan 1853 Tweet 1158
  • Modul Ajar Agama Kristen Kelas 5 SD Kurikulum Merdeka

    4635 Dibagikan
    Dibagikan 1854 Tweet 1159
  • Modul Ajar Agama Kristen Kelas 2 SD Kurikulum Merdeka

    4627 Dibagikan
    Dibagikan 1850 Tweet 1157
  • Modul Ajar Agama Katolik Kelas 5 SD Kurikulum Merdeka

    4621 Dibagikan
    Dibagikan 1848 Tweet 1155
  • Modul Ajar Seni Rupa Kelas 5 SD Kurikulum Merdeka

    4643 Dibagikan
    Dibagikan 1866 Tweet 1156

© 2025 - All Right Reserved. ProNtt.com - Made With ♥ by Eleanor Amora in Asotan, Oemanu, Biboki Anleu - TTU - NTT.

ProNtt.com

  • About
  • Contact
  • Redaksi
  • Partnership
  • Privacy
  • FAQ

No Result
View All Result
  • Anime
  • Berita
  • Edukasi
  • Games
  • Handphone
  • Laptop
  • Movies
  • Teknologi
  • Lainya
    • Adsense
    • Administrasi Desa
    • Nomor Kode Pos
    • Profil
    • Sejarah
    • Web Hosting
    • Wordpress
  • NETWORK
    • ProNtt.com Global
    • ProNtt.com Apps
    • LokerNtt.com

© 2024 - All Right Reserved. ProNtt.com - Made With ♥ by Eleanor Amora in Asotan, Oemanu, Biboki Anleu - TTU.

Welcome Back!

Sign In with Facebook
Sign In with Google
OR

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
This website uses cookies. By continuing to use this website you are giving consent to cookies being used. Visit our Privacy and Cookie Policy.