“Laksanakan tugas dengan penuh tanggung jawab, sesuai aturan dan selalu pegang teguh nilai-nilai etika serta moral,” ingat dia.
AKBP Bambang Supeno meminta semua anggota polisi di Sikka agar terus menjaga nama baik institusi Polri, khususnya Polres Sikka, dengan bekerja sungguh-sungguh dan menjauhi segala bentuk pelanggaran. (****)







