Contoh BA Pendirian BUMDesa, Berita Acara Format doc (word) Terbaru 2024 | Prontt.com, Desa merupakan unit kecil dari negara ini semakin lama semakin berkembang. Pemerintah tidak hanya memperhatikan tentang sosial, budaya, sumber daya alam, melainkan juga dari ekonominya agar para masyarakatnya sejahtera.
Pengertian BUMDes
BUMDes adalah kepanjangan dari Badan Usaha Milik Desa dimana badan usaha tersebut sebagian besar modalnya dimiliki oleh desa lewat penyertaan secara langsung yang berasala dari kekayaan desa yang telah dipisahkan untuk mengelola aset, jasa pelayanan, dan usaha lainnya. Dimana hal tersebut diperuntukkan bagi kesejahteraan masyarakat desa.
Pernyataan tersebut tentunya tak semerta-merta hadir, melainkan telah diatur dalam UU No. 6/2014 tentang Desa terdapat 4 pasal yang menjelaskan mengenai Badan Usaha Milik Desa, yaitu Pasal 87, Pasal 88, Pasal 89, dan Pasal 90.
Badan Usaha Milik Desa ini dibentuk oleh pemerintah desa dengan tujuan agar kesejahteraan masyarakat desa meningkat lewat pendayagunaan semua potensi ekonomi, kelembagaan perekonomian, sumber daya alam, dan juga sumber daya manusia.
Langkah-Langkah Pembentukan BUMDes
Proses pendirian BUMDes tergolong istimewa dan tidak dapat disamakan dengan badan hukum lainnya seperti PT, CV, ataupun koperasi.
Adapun proses mendirikan BUMDes ini harus ada kesepakatan antara pemerintah desa dan masyakat desa setempat yang dilakukan melalui musyawarah desa.
Setelah semua sepakat langkap berikutnya adalah proses pengaturan organisasi BUMDes termasuk penyusunan AD/ART. Kemudian barulah kepada tahap pengembangan dan pengelolaan BUMDes oleh para pengurus yang telah ditunjuk dan disepakati.
Tujuan Pendirian BUMDes
Tentunya BUMDes ini lahir dengan tujuan yang jelas. Selain untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa, BUMDes ini ada untuk :
- Memotivasi dan menampung seluruh kegiatan peningkatan pendapatan masyarakat. Baik yang sudah berkembang secara adat istiadat serta budaya, maupun perekonomian yang berasal dari pemerintah daerah dimana pengelolaannya dilakukan oleh masyarakat setempat.
- Menyerap tenaga kerja desa sehingga masyarakt desa lebih berdaya.
- Meningkatkan kreativitas masyarakat setempat.
- Membuka peluang usaha ekonomi produkti bagi masyarakay yang memiliki penghasilan rendah.
- Melayani masyarakat desa dalam mengembangkan usaha produktif.
- Menyediakan beragam usaha untuk menunjang perekonomian masyarakat desa sesuai dengan potensi desa itu sendiri.
Fungsi BUMDes
Adapaun fungsi BUMDes yang perlu Anda ketahui adalah sebagai berikut :
- Untuk meningkatkan sumber pendapatan desa, BUMDes menghimpun tabungan dalam skala lokal masyarakat desa melalui pengelolaan dan bergulir dan simpan pinjam.
- BUMDes hadir bukan untuk berorientasi pada keuntungan tetapi lebih mengedepankan peningkatan kesejahteraan masyarakat desa.
- Untuk Mengembangkan unit usaha dalam mendayagunakan potensi ekonomi yang ada di desa tersebut.
Contoh BA Pendirian BUMDesa
Berita Acara Pendirian BUMDesa:
Download Contoh BA Pendirian BUMDesa Format Doc
Berikut ini kami bagikan contoh file “Contoh BA Pendirian BUMDesa Format Doc (Word) Terbaru 2024“:
No | Dokumen | Type | Ukuran | Save |
1 | Contoh BA Pendirian BUMDesa | .doc | 35 Kb | Save |
Semua File Dokumen yang kami bagikan diatas, dapat diedit kembali sesuai dengan keadaan sosial di desa masing-masing. Terima Kasih.
Kata Kunci Terkait:
- berita acara bumdes doc, berita acara laporan bumdes, berita acara musdes bumdes, berita acara pendirian bumdes, berita acara rapat bumdes, berita acara kerugian bumdes, berita acara musyawarah bumdes, berita acara revitalisasi bumdes, berita acara pelatihan bumdes, berita acara pemeriksaan bumdes, berita acara musdes bumdes doc, berita acara pergantian pengurus bumdes, berita acara laporan pertanggungjawaban bumdes doc, berita acara penyertaan modal bumdes doc, berita acara bagi hasil bumdes, berita acara musdes pendirian bumdes, contoh berita acara pendirian bumdes, berita acara pembentukan bumdes doc, berita acara pembentukan pengurus bumdes, Contoh BA Pendirian BUMDesa doc, Contoh BA Pendirian BUMDesa word, Contoh BA Pendirian BUMDesa pdf, Contoh BA Pendirian BUMDesa terbaru, Contoh BA Pendirian BUMDesa format word, Contoh BA Pendirian BUMDesa format doc, contoh berita acara desa, ba desa, kumpulan berita acara desa, kumpulan ba desa terbaru, file administrasi desa
Semoga artikel mengenai Contoh BA Pendirian BUMDesa, Berita Acara Format doc (word) Terbaru 2024, bermanfaat Untuk Anda.(**)
TETAP TERHUBUNG DENGAN KAMI:
CATATAN REDAKSI: Apabila Ada Pihak Yang Merasa Dirugikan Dan /Atau Keberatan Dengan Penayangan Artikel Dan /Atau Berita Tersebut Diatas, Anda Dapat Mengirimkan Artikel Dan /Atau Berita Berisi Sanggahan Dan /Atau Koreksi Kepada Redaksi Kami Laporkan,
Sebagaimana Diatur Dalam Pasal (1) Ayat (11) Dan (12) Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 Tentang Pers.
Cara Mendapatkan File di ProNtt.com
PERANGKAT AJAR KURIKULUM MERDEKA 2024/2025
PERANGKAT AJAR SD KELAS 4 PERANGKAT AJAR SD KELAS 5 PERANGKAT AJAR SD KELAS 6
MODUL AJAR SD
PROTA & PROSEM KELAS 1 SDPROTA & PROSEM KELAS 2 SD
PROTA & PROSEM KELAS 3 SDPROTA & PROSEM KELAS 5 SD
MODUL P5 Fase A MODUL P5 Fase B MODUL P5 Fase C
CP Fase A CP Fase B CP Fase C
ATP Kelas 1 SD ATP Kelas 2 SD ATP Kelas 4 SD ATP Kelas 5 SD
KALDIK PAUD 2024/2025 KALDIK SD 2024/2025 KALDIK SMP 2024/2025 KALDIK SMA 2024/2025
MODUL AJAR SMP MODUL AJAR SMA BUKU TEKS SMA
APLIKASI RAPORT PAUD APLIKASI RAPORT SD APLIKASI RAPORT SMP APLIKASI RAPORT SMA
Discussion about this post